PERTEMUAN ASISTEN PEMERINTAHAN SELURUH INDONESIA

GEDUNG SATE BANDUNG, JAWA BARAT 17 DESEMBER 2014 : Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) mengadakan acara Pertemuan para Asisten I Pemerintahan seluruh Indonesia di Jawa Barat pada hari Rabu tanggal 17 Desember 2014, pertemuan tersebut membahas mengenai Pendalaman Tindak Lanjut Undang-undang No.23 Tahun 2014 mengenai Pemerintahan daerah.

PERTEMUAN SELURUH GUBERNUR DENGAN PRESIDEN RI

BOGOR, JAWA BARAT 24 NOVEMBER 2014 : Presiden RI Joko Widodo mengadakan pertemuan dengan seluruh Gubernur Indonesia pada hari senin tanggal 24 november 2014 di Istana Bogor, pada kesempatan tersebut seluruh Gubernur di persilahkan untuk memberikan masukan dan keluhan mengenai daerahnya masing-masing dan pertemuan tersebut sebenarnya lanjutan dari pertemuan sebelumnya di Istana Negara pada tanggal…

Sulawesi Tengah

Gubernur : Longki Djanggola (2011-2016 / Menang pilkada dengan perolehan suara 54,43%) Partai pendukung : Demokrat, PAN, PPP dan Gerindra INDIKATOR PROVINSI *Total Belanja Daerah (triliun rupiah) : 2007 : 4,80 / 2012 : 9,01 *Efektifitas Pembangunan dan Kesejahteraan : – Indeks Pembangunan Manusia (IPM) : 2007 : 69,34 / 2012 : 72,14 – Indeks Kesejahteraan Daerah…

Gorontalo

Gubernur : Rusli Habibi (2012-2017 / Menang pilkada dengan perolehan suara 53.32%) Partai pendukung : Golkar dan PPP INDIKATOR PROVINSI *Total Belanja Daerah (triliun rupiah) : 2007 : 2,01 / 2012 : 3,82 *Efektifitas Pembangunan dan Kesejahteraan : – Indeks Pembangunan Manusia (IPM) : 2007 : 68,83 / 2012 : 71,31 – Indeks Kesejahteraan Daerah…

DISKUSI ROUND TABLE APPSI

Surabaya, Jawa Timur 2014 : Pada hari Rabu tanggal 12 maret 2014 Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) mengadakan acara Diskusi Round Table di Surabaya Provinsi Jawa Timur dengan mengundang seluruh Gubernur Indonesia yang menindak lanjuti hasil diskusi sebelumnya di Bandung, jawa Barat dengan topik “Mengoptimalkan Potensi di Bidang Perikanan, Pariwisata dan Ekonomi Kreatif” dan pada acara…

Sulawesi Utara

Gubernur : Sinyo Harry Sarundajang (2010-2015 / Menang pilkada dengan perolehan suara 32.02%) Partai pendukung : Demokrat, PAN, PPP dan Gerindra INDIKATOR PROVINSI *Total Belanja Daerah (triliun rupiah) : 2007 : 4,56 / 2012 : 8,36 *Efektifitas Pembangunan dan Kesejahteraan : – Indeks Pembangunan Manusia (IPM) : 2007 : 74,68 / 2012 : 76,95 – Indeks Kesejahteraan…

Kalimantan Timur

Gubernur : Awang Faroek Ishak (2013-2018 / Menang pilkada dengan perolehan suara 40,02%) Partai pendukung : Golkar INDIKATOR PROVINSI *Total Belanja Daerah (triliun rupiah) : 2007 : 4,7 / 2012 : 11,4 *Efektifitas Pembangunan dan Kesejahteraan : – Indeks Pembangunan Manusia (IPM) : 2007 : 73,77 / 2012 : 76,71 – Indeks Kesejahteraan Daerah (IKD)…

Kalimantan Selatan

Gubernur : Rudy Ariffin (2010-2015 / Menang pilkada dengan perolehan suara 46,81%) Partai pendukung : Golkar dan PPP INDIKATOR PROVINSI *Total Belanja Daerah (triliun rupiah) : 2007 : 6,15 / 2012 : 12,58 *Efektifitas Pembangunan dan Kesejahteraan : – Indeks Pembangunan Manusia (IPM) : 2007 : 68,01 / 2012 : 71,08 – Indeks Kesejahteraan Daerah (IKD) :…