Kegiatan Pencerahan bagi Pejabat terkait di tingkat Provinsi se-Sulawesi

Mamuju, Sulawesi Barat 31 Maret 2016. Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia pada hari Kamis tanggal 31 Maret 2016 kembali mengadakan kegiatan pencerahan untuk Pejabat terkait tingkat Provinsi se-Sulawasi yang bertempat di Kota Mamuju Provinsi Sulawesi Barat, dalam rangka meningkatkan pemahaman terhadap perkembangan penyelenggaraan pemerintah daerah, politik, ekonomi dan bidang sosial keagamaan. Pejabat Provinsi yang ikut pada…

Kegiatan Pencerahan Pejabat Pemerintahan Provinsi Bagian Timur

Papua Barat 17 maret 2016, Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia pada hari kamis tanggal 17 maret 2016 mengadakan kegiatan pencerahan untuk pejabat pemerintah di daerah Provinsi Indonesia bagian timur yang diadakan di Provinsi Papua Barat. Dalam rangka meningkatkan pemahaman dan menyikapi perkembangan dalam bidang pemerintahan daerah, politik, ekonomi dan sosial keagamaan. Pejabat Provinsi yang diikut…

MUSYAWARAH NASIONAL KE V APPSI

   MAKASSAR SULAWESI SELATAN, Pada tanggal 25,26 dan 27 November 2015 Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) mengadakan Musyawarah nasional (Munas) ke lima (V) di Kota Makassar Provinsi Sulawesi Selatan, Presiden Republik Indonesia membuka acara Munas APPSI dan turut hadir di acara pembukaan para Gubernur seluruh Indonesia beserta jajarannya. Di acara pembukaan tersebut APPSI juga mengundang…

PRA MUSYAWARAH NASIONAL APPSI 2015

Bali, 11 September 2015, Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) pada hari jumat tanggal 11 September 2015 mengadakan Pra Musyawarah Nasional (Pramunas) bertempat di gedung wiswasabha kompleks kantor Gubernur Bali. Pramunas dihadiri oleh para Gubernur selaku anggota APPSI. Pramunas diselenggarakan dalam rangka mempersiapkan bahan yang akan dibahas dalam Munas APPSI yang akan dilaksanakan pada bulan November…

Evaluasi Kebijakan Nasional yang berdampak luas di Daerah

Jakarta 26 Agustus 2015, Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) pada hari Rabu tanggal 26 Agustus 2015 mengadakan kegiatan rapat evaluasi kebijakan nasional yang berdampak luas di daerah yang diikuti Asisten Kesejahteraan Rakyat dari Provinsi Seluruh Indonesia. Maksud diadakan kegiatan tersebut untuk melaksanakan Evaluasi terhadap pembagian kartu-kartu yang dirasakan manfaatnya untuk masyarakat seluruh Indonesia. Tujuannya untuk…

Pencerahan Bagi Asisten Pemerintahan seluruh Indonesia Mengenai Perkembangan Penyelenggaraan Politik dan Pemerintahan

Jakarta 20 Agustus 2015, Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) mengadakan kegiatan pertemuan Asisten Pemerintahan di Jakarta di Gedung Sekretariat APPSI pada hari kamis 20 Agustus 2015, kegiatan ini dibuka oleh Ketua Umum APPSI Gubernur Sulawesi Selatan Bapak Syahrul Yasin Limpo dan ditutup oleh Gubernur Sulawesi Barat Bapak Anwar Adnan Sholeh. APPSI berkepentingan untuk membuka wawasan…

Pertemuan APPSI dengan beberapa Kementerian

JAKARTA 15 JUNI 2015, Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia kembali memprakarsai pertemuan dengan Menteri Pertanian, Menteri Perindustrian dan Kepala BKPM pada hari senin 15 Juni 2015 di Sekretariat APPSI di Gedung TCT (The City Tower) lantai 18. Maksud pertemuan tetap sama yaitu membahas masalah yang dihadapi dan mencari solusi bersama untuk mengatasi terjadinya perlambatan ekonomi…

Pertemuan APPSI dengan para Direktur Utama Bank Negara

Jakarta 8 Juni 2015, Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) memprakarsai pertemuan dengan para Direktur Utama Bank-bank Pemerintah pada hari senin tanggal 8 Juni 2015 yang bertempat di Kantor Sekretariat APPSI Jakarta untuk membahas berbagai masalah yang dihadapi dan mencari solusi bersama. Pertemuan tersebut dihadiri oleh para Pemimpin Bank BUMN yaitu Bank Rakyat Indonesia, Bank Tabungan…

RAKERNAS APPSI 2015 DI KOTA AMBON PROVINSI MALUKU

RAKERNAS APPSI 2015 DI KOTA AMBON PROVINSI MALUKU : Tanggal 26, 27 dan 28 Februari Tahun 2015 Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) kembali mengadakan Rapat Kerja Nasional (RAKERNAS) di Kota Ambon Provinsi Maluku. Rakernas diikuti oleh para Gubernur Seluruh Indonesia selaku anggota APPSI. Rakernas kali ini mengusung tema “KONSOLIDASI PEMERINTAH DAERAH MENYONGSONG IMPLEMENTASI UNDANG-UNDANG…

PERTEMUAN ASISTEN PEMERINTAHAN SELURUH INDONESIA

GEDUNG SATE BANDUNG, JAWA BARAT 17 DESEMBER 2014 : Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) mengadakan acara Pertemuan para Asisten I Pemerintahan seluruh Indonesia di Jawa Barat pada hari Rabu tanggal 17 Desember 2014, pertemuan tersebut membahas mengenai Pendalaman Tindak Lanjut Undang-undang No.23 Tahun 2014 mengenai Pemerintahan daerah.